Perut Anda Buncit? Waspada Penyakit Jantung hingga Risiko Kematian

- 11 November 2021, 21:59 WIB
Ilustrasi perut buncit.
Ilustrasi perut buncit. /Pixabay/mohamed_hassan/

Seorang laki-laki dinyatakan menderita obesitas apabila lingkar pinggang melebihi 102 cm, sedangkan pada perempuan, di atas 89 cm.

Baca Juga: Sejarah Hari Ayah 12 November, Ternyata Deklarasi Awal Juga Dilakukan di Maumere

Cara Mengecilkan Perut Buncit

Untuk mengencangkan otot perut dapat dilakukan dengan sit-up atau gerakan lainnya, tetapi dengan hanya melakukan latihan-latihan itu tidak akan menyingkirkan perut buncit secara bermakna.

Lakukanlah strategi kombinasi diet dan olahraga yang ditujukan untuk mengurangi berat badan, mengurangi lemak tubuh total, sekaligus menghilangkan lemak di perut.

Berikut ini adalah beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengecilkan perut buncit:

1. Perhatikan makanan yang dikonsumsi dan asupan kalorinya
Untuk mengurangi lemak pada perut, asupan kalori dalam tubuh perlu dikurangi.

Konsumsi kalori setidaknya dikurangi 500-1.000 kalori per hari dari total kebutuhan.

Baca Juga: Orangtua Ikut Disorot, Sopir Vanessa Angel Ternyata Bukan Anak Orang Sembarangan

Kemudian kurangi karbohidrat dan mulai mengonsumsi banyak sayuran, buah, produk susu rendah lemak, produk biji-bijian utuh, dan protein tanpa lemak.

Halaman:

Editor: Tommy Aquino

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkini

x