Lupa Email dan Password Kartu Prakerja? Jangan Panik, Ini Cara Mudah untuk Atasinya

- 9 April 2022, 20:04 WIB
Ilustrasi. Simak cara mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 24/
Ilustrasi. Simak cara mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 24/ /Antara /Aditya Pradana Putra/

WARTA SASANDO - Email dan password merupakan dua komponen penting yang wajib diingat saat hendak mengakses akun Kartu Prakerja.

Pasalnya, dashboard akun prakerja hanya bisa diakses setelah peserta melakukan login menggunakan email dan password yang didaftarkan di prakerja.go.id.

Penting diketahui bahwa peserta tidak bisa mengubah alamat email yang sudah didaftarkan dan melekat dengan Nomor Induk Kependudukan pada KTP dalam akun Kartu Prakerja.

Baca Juga: Elektabilitas Kalah Jauh, Manny Pacquiao Heran Warga Filipina Dukung Kandidat yang Tercemar Korupsi

Sebelum login, pastikan kamu menggunakan alamat email yang didaftarkan saat mendaftar Kartu Prakerja.

Kendati demikian, tak sedikit peserta Kartu Prakerja yang sering kali lupa dengan email maupun password mereka saat hendak login.

Jika kamu tidak bisa login karena lupa email, kamu tidak perlu panik. Klik link tersebut untuk melanjutkan verifikasi.

Baca Juga: Hasil Survei SMRC: Ridwan Kamil Paling Disukai Publik, Ganjar Paling Dikenal

Untuk mengatasinya, kamu bisa mengirimkan email ke [email protected] atau menghubungi Call Center Layanan Masyarakat di 0800-150-3001.

Halaman:

Editor: Tommy Aquino

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkini

x