Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia Buka Pendaftaran, Ini Syaratnya

- 18 April 2022, 09:11 WIB
Ilustrasi pilot.
Ilustrasi pilot. /Pixabay/StockSnap/

WARTA SASANDO - Kabar baik bagi pelajar kelas XII SMA Sederajat yang bercita-cita menjadi pilot, teknisi pesawat atau pemandu lalu lintas udara.

Pasalnya, Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia (STPI) atau Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI) Curug telah membuka pendaftaran atau seleksi masuk sejak tanggal 9 April 2022.

Periode pendaftaran ini rencananya akan dibuka sampai tanggal 30 April 2022 pukul 23.59 WIB.

Adapun rangkaian seleksi masuk Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia ini, tergabung dalam rangkaian Seleksi Penerimaan Calon Taruna/Taruni (Sipencatar) Kementerian Perhubungan (Kemenhub).

Baca Juga: Bank Tabungan Negara dan BNI Buka Loker untuk Lulusan S1 dan Diploma III, Ini Persyaratannya

Berikut syarat masuk STPI Curug tahun 2022 sebagaimana dikutip wartasasando.com dari Pikiran-Rakyat.com.

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

2. Berusia maksimal 23 tahun dan minimal 16 tahun pada 1 September 2022

3. Memenuhi persyaratan nilai

Halaman:

Editor: Tommy Aquino

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x