Piala Dunia Qatar 2022 Tanpa 2 Kiper Termahal Dunia

- 25 April 2022, 15:03 WIB
5 Kiper Termahal Saat Ini, Nomor 1 dan 3 Malah Gak Lolos ke Piala Dunia 2022!
5 Kiper Termahal Saat Ini, Nomor 1 dan 3 Malah Gak Lolos ke Piala Dunia 2022! /Tangkapan layar twitter @transfergalaxy

WARTA SASANDO - Penantian panjang penggemar sepakbola untuk menyaksikan pemain kebangaannya berlaga Piala Dunia Qatar 2022 akhirnya terjawab. 

Piala Dunia Qatar 2022 akan digelar pada 12 November 2022. FIFA juga telah merilis jadwal pertandingan. 

Setiap negara peserta Piala Dunia Qatar 2022 bakal dihuni pemain-pemain berkualitas termasuk pada posisi penjaga gawang atau kiper.

Baca Juga: Tes Logika: Anda Cerdas? Tebak Kotak yang Berisi Sepatu dalam 30 Detik

Dari lima kiper termahal di dunia saat ini, dua diantaranya tidak dapat merasakan atmosfir laga Piala Dunia Qatar 2022. 

Berikut ini daftar kiper termahal di dunia menurut transfermarkt seperti dikutip wartasasando.com dari Jurnal Soerang.

Baca Juga: Pengamat: DPR Harus Lakukan Pembenahan Tata Niaga Minyak Goreng

1. Gianluigi Donnarumma (Italia)

Kesuksesan bersama Italia saat menjuarai Piala Eropa tidak diteruskan Gianluigi Donnarumma saat mengikuti kualifikasi Piala Dunia Qatar zona Eropa. 

Halaman:

Editor: Petrus Damianus Padeng


Tags

Terkini

x